FTI - Agroteknologi
Informasi Terbaru
Jadwal Perkuliahan ATA 2023-2024
Perkuliahan semester genap ATA 2023-2024 akan dimulai pada tanggal 13 Maret 2024. Berikut jadwal perkuliahan Program Studi Agroteknologi : Note : Jadwal masih dapat berubah sewaktu-waktu.
MSIB : Magang dan Studi Independen Bersertifikat
Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) merupakan salah satu program Kampus Merdeka. Dengan adanya program ini, mahasiswa dapat merasakan pengalaman dalam dunia kerja dengan terjun langsung melalui Magang Merdeka serta Riset Kolaboratif bersama perusahan ternama melalui Studi Independen.Program MSIB ini sudah mencapai angkatan 6. Pada kesempatan ini Mahasiswa Program Studi Agroteknologi yang lolos untuk mengikuti […]
PI : Penuliah Ilmiah
Penulisan ilmiah adalah salah satu mata kuliah wajib yang diambil oleh mahasiswa Agroteknologi di semester 7. Tujuan dari penulisan ilmiah adalah melatih mahasiswa menuangkan hasil pengamatan sesuatu atau pengalaman kerja dalam bentuk sebuah laporan tertulis berdasarkan kaidah penelitian ilmiah. Isi dari dari tulisan ilmiah memenuhi aspek-aspek di bawah ini, yaitu : Guna memenuhi aspek-aspek tersebut, […]
KULIAH KERJA PROFESI : Badan Standardisasi Instrumen Pertanian (BSIP), JAWA BARAT
Kuliah Kerja Profesi (KKP) merupakan salah satu Mata Kuliah yang dilakukan pada semester 7 Program Studi Agroteknologi, Universitas Gunardama. Salah satu tempat yang dijadikan sebagai kegiatan KKP adalah Badan Standarisasi Instrumen Pertanian (BSIP), Lembang, Jawa Barat. Badan Standardisasi Instrumen Pertanian (disingkat BSIP) adalah salah satu unit Eselon I pada Kementerian Pertanian Republik Indonesia yang mempunyai […]